Skip to content
Home ยป Strategi Jitu Meningkatkan Brand Awarness dengan Seorang Marketing Influencer

Strategi Jitu Meningkatkan Brand Awarness dengan Seorang Marketing Influencer

  • by

Bicara soal brand awareness, maka kita bicara soal bagaimana sebuah aktivitas bisnis dapat  meningkatkan kualitas sebuah brand. Jika kondisinya adalah brand tersebut perlu di notifikasi atau di endorse oleh seseorang maka salah satu yang bisa di coba dengan menggunakan marketing influencer brand awareness.

Memang kesemuanya adalah sebuah proses, dan proses itu tidak sama antara satu dengan lainnya. Sehingga yang akan bisa di lakukan adalah ketika anda ingin menggunakan seorang marketing influencer, maka ada beberapa hal yang mesti menjadi perhatian dahulu sebelum pada akhirnya memutuskan pilihan tersebut .

Sebelum memutuskan menggunakan apa dan siapa, ada baiknya anda tahu terlebih dahulu apa itu brand aweraness. Karena jika anda salah dalam memahami apa   itu sebenarnya, maka yang terjadi adalah konsep dan strategi yang anda jalankan tidak akan tepat sasaran.  Sehingga dalam sebuah strategi marketing, memang perlu adanya satu kesiapan yang benar-benar matang agar pada akhirnya nanti konsep dan strategi yang di jalankan benar-benar tepat sasaran.

Konsep Brand Aweraness dan 7 Cara  Dalam Membangun Aweraness dengan Digital Marketing

Jika anda adalah seorang marketing pada akhirnya anda sudah tahu apa  itu brand aweraness. Tetapi agar bisa lebih jelas, maka kita bisa sampaikan bahwa Brand Aweraness adalah seberapa besar sebenarnya konsumen atau orang โ€“ orang di luar perusahaan tahu keberadaan brand atau sebuah merek.  Sehingga dengan kita tahu seperti apa  brand awereness sebuah produk maka kita sebagai perusahaan akan tahu bagaimana cara atau strategi dalam meningkatkan  brand awerenes sebuah produk.

Karena bagaimanapun juga, ketika sebuah brand sudah di kenal luas oleh konsumen, maka yang terjadi adalah konsumen akan lebih mudah percaya dengan apa yang disampaikan  oleh produk tersebut. Ibarat kata, kita terkadang tidak lagi membaca materi promosi apa  yang disampaikan oleh sebuah brand ketika  brand tersebut sudah begitu kita kenal. Itulah kehebatan brand dalam sebuah komunikasi promosi.

Untuk meningkatkan sebuah brand, minimal ada 7 hal atau cara  yang bisa di lakukan dengan menggunakan digital marketing.  Kenapa digital marketing, karena saat ini konsep promosi  dengan menggunakan cara digital sedang menjadi cara terbaik dalam melakukan promosi.

  • Cara pertama adalah dengan memaksimalkan apa yang biasa di sebut dengan media sosial. Karena ini adalah salah satu media yang sering di pakai. Dengan memaksimalkan potensi media sosial yang anda miliki, maka anda akan lebih mudah dalam mengimplementasikan sebuah strategi promosi  yang anda jalankan.
  • Cara kedua yang biasanya di pakai adalah dengan menggunakan media seperti website perusahaan. Media ini bisa berfungsi secara dua arah, pertama bisa sebagai  informasi produk knowledge bagi konsumen. Kedua bisa di gunakan sebagai media promosi  yang efektif, sehingga penggunannya menjadi lebih sempurna.
  • Cara ketiga yang bisa di jalankan adalah dengan menggunakan tools yang sering di sebut dengan istilahnya SEO. Ini adalah sebuah  tools  yang sering di pakai untuk menilai atau mengimplementasikan sebuah strategi bisnis dengan menggunakan digital marketing.
  • Cara keempat bisa juga dengan melakukan konsep content marketing.  Artinya konten yang dibuat bernuansa marketing sehingga pembaca akan bisa mendapatkan materi yang sesuai dengan apa yang menjadi tujuan perusahaan.
  • Cara kelima dengan menggunakan sebuah event atau acara  yang bersifat online atau offline. Hanya dengan cara seperti ini perusahaan akan tahu sejauh mana brand imej produk bisa di ketahui secara langsung. Sehingga dari sana kita akan tahu strategi apa yang akan dijalankan.
  • Cara keenam bisa juga ikut serta dalam sebuah kegiatan sebagai pendukung atau sponsor Dengan cara seperti ini juga konsumen yang sudah tahu atau belum akan menjadi lebih tahu apa dan seperti apa produk tersebut dengan adanya penjelasan yang di sampaikan.
  • Cara ketujuh bisa bekerja sama dengan para marketing influencer. Gunanya bekerja sama dengan influenser jelas adalah bahwa kita berharap yang bersangkutan bisa memberikan influen kepada konsumen yang menjadi followernya. Sehingga orang menjadi mudah percaya dengan hadirnya influencer tersebut.

Berdasarkan beberapa hal yang telah di jelaskan diatas, pada akhirnya kita menjadi tahu kenapa pada akhirnya kita perlu menggunakan seorang marketing influencer dalam melakukan promosi untuk meningkatkan brand aweraness dari sebuah produk.  Sehingga bisa di katakana bahwa promosi akan semakin  mencapai target dengan adanya seorang influencer.

4 Hal Kenapa seorang Marketing Influencer Bisa Meningkatkan Brand Aweraness

Minimal ada 4 hal yang bisa kita jelaskan kenapa seorang marketing influencer bisa memberikan manfaat yang besar bagi para konsumen yang menjadi target perusahaan.  Dimana kondisi tersebut harus  bisa di maksimalkan agar hasilnya benar-benar sesuai target :

  1. Dengan  menggunakan marketing influencer maka hasil atau target yang di harapkan oleh perusahaan akan bisa cepat tercapai. Jika kondisinya sesuai dengan strategi yang akan dijalankan nantinya.
  2. Dengan menggunakan marketing influencer maka brand awareness perusahaan akan semakin meningkat. Kenapa karena influencer tadi akan bisa memberikan dampak positif bagi perkembangan dan kemajuan dari promosi yang di jalankan oleh perusahaan.
  3. Dengan menggunakan marketing influencer maka perusahaan akan lebih mudah. Untuk bisa menjangkau market atau target market yang lebih jauh dan  luas. Sehingga market yang sebelumnya belum tersentuh bisa di sentuh dengan dukungan marketing influencer
  4. Dengan menggunakan marketing influencer maka akan semakin meningkatkan kepercayaan konsumen atau public.  Sehingga perusahaan akan semakin mudah untuk melakukan promosi yang lebih luas lagi.

Kesemua hal tadi adalah sebuah konsep dan strategi yang harus di bahas secara matang sebelum pada akhirnya di jalankan. Karena menggunakan seorang marketing influencer juga akan memiliki dampak baik positif dan negative. Sehingga agar dampaknya positif maka semua hal harus di persiapkan dengan sebaik mungkin. Tujuannya adalah agar bisa mencapai hasil  yang maksimal yaitu brand awareness bisa meningkat.